Tanya Jawab

CSS3 Online Gradient Generator

Ini adalah cara alternatif dalam membuat gradient yang lengkap dengan sudut koordinat gradasi yang dapat diatur. Untuk kode warna juga dapat dipilih menggunakan kode HexaDecimal atau kode RGB (Red, Green, Blue).

Saya sendiri belum pernah mencoba memasukkan desain gradasi warna yang dihasilkan dari CSS Online Generator yang satu ini. Ini karena saya lebih suka menggunakan CSS Gradient Generatordari ColorZilla karena sudah dipastikan mendukung cross browser sesuai keterangan pada CSSnya. Hal ini bukan berarti CSS3 Online Generator berikut ini tidak support cross browser, melainkan saya belum mencoba menerapkannya saja.

Jika kamu membutuhkan instan kode CSS gradasi warna untuk mempercantik desain web yang kamu buat. Silahkan coba gunakan Online CSS3 Gradient Generator berikut yang dapat diakses dengan alamat: http://gradients.glrzad.com/

Disini kita bebas memilih warna sesuai selera, karena memang tidak disediakan blok warna khusus seperti yang ada di ColorZilla.

Post Comment